3.5 Travellers Cheque
Pengertian
Travellers cheque
Cek
wisata atau cek perjalanan yang digunakan untuk bepergian. Traveler’s cek
pertama kali diterbitkan pada tanggal 1 Januari 1772 oleh London Credit
Exchange Company untuk digunakan dalam sembilan puluh kota-kota Eropa, dan pada
tahun 1874 Thomas Cook telah mengeluarkan ‘circular notes’ (surat edaran) yang
beroperasi pada caraTravellers chaque tersebut.
Keuntungan
Transaksi Travellers Cheque
Lebih
aman daripada uang tunai karena pada saat pencairan, pemilik TC harus melakukan
tandatangan di depan counter kembali dan harus sama seperti tandatangan yang
pertama pada saat pembelian TC tersebut dan dapat diberikan refund (penggantian
) kepada pemilik kalau terjadi kehilangan / tercuri / rusak.
Masa
berlakunya tidak terbatas.
Dapat
dicairkan / ditukarkan langsung ke dalam mata uang negara yang bersangkutan
(yang ada hubungannya dengan Bank yang mengeluarkan TC tersebut ).
Sebagai
pengganti uang tunai untuk melakukan pembayaran-pembayaran dalam travel /
perjalanan anda.
Mekanisme
Atau Prosedur Travellers Cheque
*
Tanyakan kepada bank penerbit cek, apakah di kota tujuan terdapat cabang bank
atau agen tempat pemegang cek bisa menukarkan kembali cek perjalanan tersebut.
Kalau tidak ada, percuma saja membeli cek perjalanan.
*
Cermati biaya tambahan traveller’s cheques yang dikutip bank. Kalau terlalu
mahal biayanya, cari penjual lain.
*
Ada dua tanda tangan yang harus bubuhkan di cek perjalanan. Pastikan saat
mencairkan, petugas teller menyaksikan Anda menandatangani dan pastikan dua
tandatangan pemegang travel cek sama.
*
Simpanlah cek perjalanan terpisah dari kartu identitas. Jadi, kalau hilang atau
dicuri, orang lain tidak bisa memalsukan identitas pemegang travel cek untuk
mencairkannya.
*
Catat nomor seri cek perjalanan dan simpan catatan tersebut terpisah. Nomor seri
ini akan berguna untuk mengajukan klaim jika pemegang kehilangan cek perjalanan
tersebut.
*
Segera hubungi penerbit atau agen penjual cek perjalanan jika cek hilang.
*
Jangan menggunakan cek perjalanan valuta asing (valas) untuk perjalanan di
dalam negeri.
Biaya
Atau Fee Transaksi Travellers Cheque
1.
Biaya Operasional
2.
Biaya Bank
Referensi
:
http://blogsiinengce.wordpress.com/2011/06/
.
http://ando-jefri.blogspot.com/2012/05/travellers-cheque.html
.http://2009risna.blogspot.com/2012/04/35-pengertian-traveller-cheque.html
0 komentar:
Posting Komentar